Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Djokovic Raih Gelar Keempat di Roma

Kompas.com - 18/05/2015, 02:28 WIB
ROMA, KOMPAS.com - Petenis Serbia, Novak Djokovic, berhasil mempertahankan gelar Internazionali BNL d'Italia di Roma setelah menundukkan Roger Federer 6-4, 6-3 pada laga final, Minggu (17/5/2015). Ini merupakan gelar keempat Djokovic di Roma Masters.

Kemenangan ini juga mengubah rekor pertemuan kedua pemain menjadi 20-19, masih untuk keunggulan Federer. Djokovic kini melewati Federer dengan raihan 24 gelar turnamen Masters 1000, hanya tertinggal tiga gelar dari Rafael Nadal yang memiliki koleksi terbanyak.

Bagi Djokovic yang akan berusia 28 tahun pada 22 Mei mendatang, kemenangan di Roma ini merupakan gelar ATP Masters 1000-nya yang keempat didapat tahun ini. Dia mencatat kemenangan beruntun dalam 22 pertandingan, sejak terakhir kalah dari Federer pada final Dubai, Februari lalu.

Djokovic tahun ini mencatat rekor kemenangan 14-1 melawan pemain di peringkat 10 besar dunia. Dia juga mencatat 37 kemenangan beruntun di turnamen dengan level tertinggi yaitu Grand Slam, Masters 1000, dan ATP World Tour Finals, dimulai dengan Paris Masters 2014.

Turnamen
Lawan di Final
Total Rekor Menang-Kalah
2015 ATP Masters 1000 Roma
37-0
2015 ATP Masters 1000 Monte Carlo
32-0
2015 ATP Masters 1000 Miami
27-0
2015 ATP Masters 1000 Indian Wells
21-0
16-0
9-0
2014 ATP Masters 1000 Paris
5-0

Djokovic punya waktu sepekan untuk beristirahat sebelum turun mencari gelar pertama di Roland Garros yang akan berlangsung 24 Mei-7 Juni.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber ATP
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com