Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dani Pedrosa Belum Bisa Turun di Jerez

Kompas.com - 29/04/2015, 11:32 WIB
JEREZ, KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa, tidak akan turun pada GP Spanyol di Sirkuit Jerez, 1-3 Mei. Ini adalah seri ketiga di mana Pedrosa absen musim ini, setelah GP Americas dan GP Argentina.

Pedrosa menjalani operasi pada lengan bawah tangan kanan untuk menyembuhkan keluhan arm pump yang mengganggu penampilannya pada seri perdana di Qatar, akhir Maret. Pedrosa mencoba turun dengan motor Supermoto, Rabu (27/4/2015), untuk menguji kekuatan fisiknya.

"Meskipun awalnya saya merasa oke, setelah memacu motor tangan saya masih belum 100%," kata Pedrosa. "Saya tahu bahwa jika saya membalap sepanjang akhir pekan, itu akan membuat tangan saya makin parah, dan hal terakhir yang saya inginkan adalah membuat masalah yang lebih besar."

"Ini merupakan keputusan yang sangat sulit, tetapi saya rasa yang terbaik adalah menunggu lebih lama, melanjutkan proses rehabilitasi, dan kembali di Le Mans (Perancis)," lanjut pebalap 29 tahun tersebut.

Seperti di Austin dan Argentina, Pedrosa akan digantikan pebalap penguji Honda asal Jepang, Hiroshi Aoyama.

"Saya sedih untuk Dani karena dia tidak bisa turun pada balapan kandang," kata Aoyama. "Honda meminta saya untuk menggantikan Pedrosa lagi dan itu adalah suatu kehormatan."

Rekan satu tim Pedrosa, Marc Marquez, akan turun akhir pekan ini, tetapi dengan kondisi fisik tidak sempurna setelah mengalami patah jari kelingking tangan kiri saat berlatih di dirt track, Sabtu (25/4/2015).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Madrid Vs Bayern, Dua Sisi Manuel Neuer

Madrid Vs Bayern, Dua Sisi Manuel Neuer

Liga Champions
Jadwal Final Liga Champions, Dortmund Vs Real Madrid

Jadwal Final Liga Champions, Dortmund Vs Real Madrid

Liga Champions
Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Liga Champions
Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com