Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rossi Menuju Podium Ke-200 di Jerez

Kompas.com - 28/04/2015, 19:00 WIB
JEREZ, KOMPAS.com — Pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, meraih podium ke-199 saat menjuarai GP Argentina, 19 April lalu. Pada GP Spanyol di Sirkuit Jerez, 1-3 Mei, pebalap Italia tersebut berpeluang besar mencatat sejarah sebagai rider pertama sepanjang 67 tahun grand prix yang bisa meraih 200 finis podium.

Rossi sudah mencatat delapan kemenangan di Jerez dari semua kelas, yang termasuk dalam total catatan 110 kemenangannya. Berikut daftar podium yang diraih Rossi sepanjang karier grand prix.

Kelas    Juara    Kedua    Ketiga    Total
125cc    12        1             2          15
250cc    14        5             2          21
500cc    13        4             6          23
MotoGP  71       42           27        140
Total     110      52           37        199

Rossi meraih 199 podium tersebut dengan menggunakan sembilan motor berbeda sepanjang karier grand prix-nya. Berikut datanya.

Motor                Juara    Kedua    Ketiga    Total
125cc Aprilia       12         1            2          15
250cc Aprilia       14         5            2          21
500cc Honda       13         4            6          23
990cc Honda       20         9            2          31
990cc Yamaha     25         9            3          37
800cc Yamaha     21        15          11         47
800cc Ducati        0           0           1          1
1000cc Ducati      0           2           0          2
1000cc Yamaha    5          7          10          22
Total                  110        52         37         199

Kemenangan di Argentina kemarin merupakan podium pertama Rossi di Sirkuit Termas de Rio Hondo, yang berarti bahwa dia kini sudah merasakan semua podium dari 18 sirkuit yang ada dalam kalender musim ini.

Pebalap 35 tahun tersebut finis podium di 33 sirkuit berbeda sepanjang kariernya, lebih banyak dari pebalap lain sepanjang sejarah grand prix.

Sirkuit di mana dia paling sering naik podium adalah Phillip Island, Australia, yatu 15 kali yang terdiri dari delapan kali juara, dua kali finis kedua, dan lima kali finis ketiga.

Pebalap yang berada di bawah Rossi dalam urutan paling banyak finis podium adalah Giacomo Agostini. Pebalap Italia tersebut mencatat 159 kali finis podium dan 15 kali menjadi juara dunia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com