Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Para Pebalap Spanyol "Hilang" dari Podium GP Qatar

Kompas.com - 30/03/2015, 08:41 WIB
DOHA, KOMPAS.com — Ada pemandangan sangat berbeda dari biasanya pada GP Qatar yang berlangsung di Sirkuit Losail, Minggu (29/3/2015). Dari tiga kelas yang diperlombakan, tidak ada satu pun pebalap Spanyol yang naik podium.

"Ya, ini sangat aneh. Tidak ada pebalap Spanyol di (podium) semua kelas. Tentu saja ini sangat bagus untuk Italia, apalagi tiga pebalapnya ada di podium kelas balap motor tertinggi di dunia," ucap Rossi dalam konferensi pers seusai balapan.

Pebalap Movistar Yamaha ini berhasil finis pertama pada balapan yang berlangsung 22 putaran tersebut. Ducati membuat kejutan dengan menempatakan Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone di podium kedua dan ketiga.

Tiga pebalap utama asal Spanyol, yaitu Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha), Marc Marquez (Repsol Honda), dan Dani Pedrosa (Repsol Honda), finis di urutan keempat hingga keenam.

Di kelas menengah atau Moto2, podium jadi milik Jonas Folger (Jerman), Xavier Simeon (Belgia), dan Thomas Luthi (Swiss). Posisi terbaik pebalap Spanyol di kelas ini adalah di urutan keempat, yaitu Alex Rins.

Di kelas paling kecil atau Moto3, pebalap Perancis, Alexis Masboum, keluar sebagai pemenang. Enea Bastianini (Italia) dan Danny Kent (Inggris) finis kedua dan ketiga.

Seperti di Moto2, pebalap Spanyol dengan hasil terbaik pada seri perdana musim 2015 tersebut adalah Efren Vazquez di urutan keempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com