Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Psy Ajak Atlet Asia Berjoget Gangnam Style

Kompas.com - 19/09/2014, 23:03 WIB

INCHEON, Kompas.com - Bintang Pop Korea, Psy mengajak para penonton dan atlet yang hadir dalam acara pembukaan Asian Games ke 17 di Incheon untuk bersama melakukan gerakan tari Gangnam Style, Jumat.

Para atlet dan ofisial peserta Asian Games dan sekitar 61 ribu penonton yang hadir ikut larutan melakukan gerakan menunggang kuda ynag pernah mewabah dunia pada dua tahun laluy.

Asian Games ke 17 secara resmi dibuka oleh Presiaden Korea, park geun-Hye. Para atlet mewakili peserta dari 45 negara peserta datang dengan defile mewakili negara masing-masing.

Diwarnai tayangan video layar raksasa, pentas pembukaan yang bertemakan "meet the bright future of Asia" yang artinya bahwa Asia adalah tanah yang menjanjikan masa depan yang cerah untuk rakyat Korsel, itu juga disemarakkan konfigurasi yang dilengkapi dengan sistem pencahayaan yang canggih..

Suasana bertambah semarak dengan pancaran sinar lampu yang berada di kursi penonton, serta gambar-gambar laser yang memantul di panggung. Pentas pembukaan Asian Games 2014 juga menampilkan aktor Korsel Jang Don Gun yg menceritakan visi Asia masa lalu. Tampilan lainnya dari aktor Kim Soo dalam video klip nya.

Setelah pentas panggung, perwakilan dari 45 negara peserta Asian Games memasuki lapangan untuk berjalan melakukan defile.

Pada acara pembukaan itu, ketua panitia Asian Games 2014 Kim Youngsoo menyampaikan pidatonya. Acara pembukaan Asian Games 2014 dihadiri presiden Korsel Park Geun-hye.

Pada acara defile kontingen dari seluruh negara di stadion utama Asiad itu, atlet renang I Gede Siman Sudartawa dipercaya membawa bendera Merah-Putih saat defile kontingen Indonesia melintas di stadion Asiad.

Namunn sambutan paling meriah justru diterima para atlet dari negara tetangga, Korea Utara. Mengenakan baju putih biru, para anggota kontingen Korea Utara mendapat sambutan meriah dari para penonton

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Sumber Antara,AFP
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com