Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yamaha Indonesia Raih Hasil Positif pada Sesi Latihan Pertama Suzuka 4 Hours

Kompas.com - 24/07/2014, 16:11 WIB
SUZUKA, KOMPAS.com - "No engine trouble, no rider crash!" Itulah jawaban Manajer Tim B Yamaha Indonesia, Wahyu Rusmayadi, setelah timnya menyelesaiakan sesi latihan pertama Suzuka 4 Hours Endurance Race di Sirkuit Suzuka, Jepang, Kamis (24/7/2014).

Yamaha Indonesia mengirimkan dua tim pada Suzuka 4 Hours 2014. Tim A diperkuat Imanuel Putra Pratna dan Shigeru Ibaraki, sementara Tim B menurunkan Sudarmono dan  Sigit Purno Harjono (Sigit PD). Ibaraki turun menggantikan Reynaldo Chrisantho Ratukore yang mengalami cedera tangan kiri.

Kedua tim tersebut bersama peserta lainnya menjalani sesi latihan pertama hari ini. Pada sesi ini, kedua tim Yamaha Indonesia untuk kali pertama mencoba setting motor mereka yang sudah menggunakan mesin baru.

"Untuk latihan pertama, semua program terlaksana dengan baik, meski masih belum sesuai ekspektasi. Setiap personil melakukan tugasnya dengan baik. Pergantian pebalap dan pengisian bahan bakar berjalan smooth," kata Wahyu.

"Yang penting no engine trouble, no rider crash karena itu tujuan utamanya. Kalau sampai terjadi kecelakaan, pekerjaan dan ritme tim akan terganggu," lanjut Wahyu yang menyebut waktu Sudarmono untuk melakukan putaran masih kurang.

Wahyu juga menegaskan, pada sesi latihan bebas kedua, Jumat (25/7/2014), tim harus sudah punya strategi yang lebih spesifik. "Kalau besok kan yang melihat bukan hanya anggota tim, tetapi juga tim lain. Jadi harus benar-benar punya strategi."

Setiap tim peserta Suzuka 4 Hours diperkuat dua pebalap yang mengendarai hanya satu motor, secara bergantian. Sepanjang balapan empat jam, mereka tidak boleh mengganti ban, hanya boleh mengisi bahan bakar saat berada di pit.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com