Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lee Hyun-il Ditarik Lagi ke Timnas Korea

Kompas.com - 10/06/2014, 15:05 WIB
Laila Rahmawati

Penulis

Sumber Badzine
KOMPAS.com - Asosiasi Badminton Korea (BKA) sedang mempertimbangkan untuk kembali memasukkan Lee Hyun-il dalam skuad mereka untuk Asian Games yang akan berlangsung di Incheon, Korea, 19 September-4 Oktober. BKA berharap masuknya mantan pemain nomor satu dunia tersebut akan memperbesar peluang untuk mendapatkan medali emas.

Pemain yang selalu kalah dalam perebutan medali perunggu Olimpade 2008 dan 2012 tersebut sudah beberapa kali menyatakan pensiun dari kompetisi internasional, paling tidak tiga kali, lalu kembali lagi bertanding. Terakhir, dia menjuarai Sri Lanka International Challenge, pekan lalu.

Pemain 34 tahun tersebut turut membawa Korea meraih medali emas pada Asian Games 2002 di Busan. Namun, mereka gagal mengulang prestasi tersebut pada dua penyelenggaraan Asian Games berikutnya di Doha dan Goangzhou.

Kegagalan tim Korea menembus final Piala Thomas 2014, bulan lalu, jadi pertimbangan utama BKA untuk kembali menarik Lee. Pada Piala Thomas kemarin, Korea tak pernah bisa menang lebih dari satu kali pada tiga partai tunggal putra.

Sejak aktif lagi, Lee bermain secara profesional, bukan atas nama BKA. November lalu dia menjelaskan bahwa hanya ikut turnamen di mana BKA tidak akan mengirim kontingen. Turnamen di Sri Lanka, pekan lalu, adalah contohnya. Lee berencana turun di Kanada Terbuka, akhir bulan nanti.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com