Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menunggu Cedera Pulih, Juara MMA Tantang Roy Jones

Kompas.com - 24/01/2014, 21:15 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

LOS ANGELES, Kompas.com - Mantan juara bela diri campuran (MMA), Anderson Silva melontarkan tantangan kepada petinju legendaris Roy Jones Jr sambil menunggu cedera kakinya pulih.

Silva, mantan juara kelas menengah Ultimate Fighting Championship (UFC) menyebut pertarunganya dengan Roy Jones sebagai selingan saat ia menunggu pulihnya cedera kaki dan akan bertarung lagi di MMA.

"Segera setelah pulih saya akan bertarung lagi di MMA, namun tidak dalam waktu dekat. Saya memang merencanakan untuk bertarung tinju. Roy (Jones) sendiri merupakan petinju favorit saya," kata Silva.

Saat UFC 168, Desember tahun lalu, Silva mengalami cedera parah.  Kaki kirinya -dari arah mata kaki- patah  saat melontarkan tendangan ke arah lawannya, Chris Weidman dalam pertemungan di MGM Grand Arena, Las Vegas. Ia terjatuh dan berteriak-teriak kesakitan.

Pada saat itu, seluruh penonton yang datang di MGM Grand Arena terdiam dan menyangka inilah akhir karir dari petarung asal Brasil tersebut. Saat Silva ditandu keluar arena, suasana menjadi sepi seperti upacara pemakaman.

Dengan kondisi cedera yang parah tersebut, Silva tampaknya harus menunggu minimal dua tahun untuk dapat menendang lagi secara normal. Dilihat dari usianya yang sudah lanjut (lahir 14 April 1975), tidak berlebihan bila banyak orang menganggap inilah akhir karir cemerlang Silva di arena MMA.

Karena itulah, nama Roy Jones Jr tampaknya cukup berharga untuk dapat mempertahankan eksistensi Silva sebagai petarung sejati.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Badminton
Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com