Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vettel Segera Menjadi Ayah

Kompas.com - 10/12/2013, 22:58 WIB
BERLIN, KOMPAS.com — Juara dunia Formula 1, Sebastian Vettel, bakal menjadi ayah "tercepat di dunia" setelah bersama pasangannya diperkirakan segera mendapatkan anak pertama.

Bintang Red Bull berusia 26 tahun itu telah memenangi kejuaraan dunia balap pada musim ini untuk kali keempat.

Vettel menyembunyikan kehidupan pribadinya dari sorotan media, tetapi majalah Jerman, Bunte, mengemukakan bahwa bintang Formula 1 tersebut bersama pacarnya, Hanna, diperkirakan akan memiliki anak pertama mereka pada 2014.

Juru bicara mengonfirmasi berita itu, tetapi jenis kelamin calon bayi itu masih belum diketahui.

Setelah menjuarai kesembilan ajang balap terakhir Formula 1 pada musim ini, Vettel mengakhirinya dengan total 13 kemenangan dari 19 lomba, walaupun tidak selalu populer dan mendapat cemooh saat di podium.

Setelah memastikan seluruh kemenangannya di India dengan tiga balapan tersisa, Vettel memberikan penghormatan untuk Hanna.

"Keluarga saya dan dia telah memberikan cukup banyak dukungan," ujar Vettel. "Menjalani musim ini tidak semudah seperti yang dilihat orang-orang dari luar."

"Tidak mudah untuk menerima cemooh di atas podium setelah menyelesaikan beberapa lomba, sementara saya tidak melakukan kesalahan apa pun."

"Pasangan saya telah sangat banyak memberikan bantuan kepada saya."

Rumor menyebutkan bahwa Vettel berencana menikah dengan kekasih semasa kecilnya, yang telah dikenalnya sejak di bangku sekolah, belum mendapatkan konfirmasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com