Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lin Dan Berbagi Mimpi dan Keberhasilan dengan Pelajar di Hongkong

Kompas.com - 26/11/2013, 18:29 WIB
Norma Gesita

Penulis

Sumber SINA
HONGKONG, KOMPAS.com - Lin Dan berbagi pengalaman tentang mimpi dan kesuksesannya sebagai atlet bulu tangkis dengan para pelajar di Hongkong, sejak Kamis (21/11/2013). Pebulu tangkis China ini mengunjungi beberapa sekolah dan universitas di Hongkong selama beberapa hari.

"Ada banyak kesulitan yang saya lalui sebelum meraih kesuksesan. Saya harus menjalani latihan fisik yang berat serta menelan banyak kesakitan sebelum akhirnya bisa mengenakan seragam tim nasional," terang Lin Dan saat berbagi pengalaman di depan seribu pelajar SMA.

"Seragam tim nasional adalah kebanggaan sekaligus beban, sebab saya bertanggung jawab pada negara untuk bertarung demi kemenangan," lanjut Lin Dan.

Menurut Lin Dan, beratnya beban dan tanggung jawab sebagai atlet nasional tetap akan terbayar ketika memenangi satu gelar. "Kebahagiaan terbesar adalah saat melihat bendera negara naik diiringi lagu kebangsaan. Kebahagiaan saat itu mengalahkan semua rasa lelah yang saya rasakan."

Sesi berlanjut dengan tanya-jawab dengan para pelajar. Kemudian, ia pergi ke lapangan bulu tangkis dan memperlihatkan kemampuannya. "Di China saya jarang berkomunikasi dengan murid-murid SMA dan mahasiswa. Saya merasa para pelajar di Hongkong ini sangat aktif," kata Lin Dan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com