Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wawrinka dan Gasquet Lolos ke Final ATP World Tour

Kompas.com - 01/11/2013, 08:26 WIB

PARIS, Kompas.com - Petenis Swiss, Stanislas Wawrinka dan petenis Perancis, Richard Gasquet memastikan diri lolos ke turnamen akhir musim ATP World Tour, Kamis (31/10/2013).

Kepastian ini mereka dapat setelah petenis Kanada, Milos Raonic tersingkir di pertandingan babak ketiga Paris Masters. Raonic dikalahkan petenis Republik Ceko Tomas Berdych 6-7, 4-6.

Raonic yang kini menempati peringkat 11 dunia, memang harus lolos ke final Paris Masters untuk memastikan satu tempat di London.

Wawrinka dan Gasquet melengkapi delapan petenis peringkat teratas yang akan bertanding di London. Kedelapan pemain tersebut adalah Rafael Nadal dan David Ferrer dari Spanyol, Novak Djokovic (Servia), Roger Federer (*Swiss), Tomas Berdych (Republik Ceko)  dan Juan Martin del Potro (Argentina).

Wawrinka sendiri lolos ke ATP World Tour Finals untuk pertamakali dalam karirnya.  Di Paris Masters ia lolos ke perempatfinal dengan mengalahkan Nicolas Almagro 6-3, 6-2 dan akan menghadapi Djokovic di perempatfinal.

Sementara Gasquet sudah tahu keberhasilan lolos ke London sebelum pertandingan menghadapi petenis Jepang, Kei Nishikori. Ia mengaku tampil tanpa beban dan menang 6-3, 6-2.

"Orang boleh bilang kita harus konsentrasi pada pertandingan kita sendiri. Namun saat tahu saya lolos (ke London), saya tidak terlalu merasa tertekan," kata Gasquet.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Liga Inggris
Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Liga Italia
Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Liga Inggris
Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Man United Kalah dari Arsenal, Atap Old Trafford Bocor dan Muncul Air Terjun

Liga Inggris
Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Klasemen Premier League Usai Kemenangan Arsenal Atas Man United

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Hasil Man United Vs Arsenal 0-1, The Gunners Bawa Perebutan Gelar ke Pekan Terakhir

Liga Inggris
Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Babak Pertama Man United Vs Arsenal, Gol Trossard Jadi Pemisah

Liga Inggris
Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Line Up Big Match Premier League Man United Vs Arsenal

Liga Inggris
Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Ditabrak di Lintasan Spa-Francorchamps, Sean Gelael Kesal

Sports
Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Man United Vs Arsenal, Kickoff 22.30 WIB

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com