Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Eska Ditargetkan Juara di Djarum Sirnas

Kompas.com - 08/10/2013, 06:44 WIB
DENPASAR, Kompas.com - Taruna putra Eska Rivan Jaya PB.Mutiara Bandung,mengawali laga perdananya di babak pertama Djarum Sirnas Bali Open 2013 dengan mengalahknan Roberto Reza Aditya Sugiarto PB.Rasela Bandung dua gim 21-14 21-16.

Eska merupakan unggulan empat nomor tunggal taruna putra di Djarum Sirnas kali ini. Ia mengakui pelatihnya sendiri menargetkan juara di kejuaraan ini. “Saya sendiri menargetkan bisa masuk hingga semifinal. Namun, pelatih saya menginginkan lebih untuk bisa meraih gelar juara disini.” Ungkap Eska yang ditemui sesaat setelah bertanding.

Dengan ditargetkan juara oleh pelatihnya, runner up Djarum Sirnas Lampung 2013 ini  mengaku bahwa dirinya tidak merasa terbebani oleh target yang disadarinya cukup berat.

“Saya tidak merasa terbebani walau target dari pelatih saya untuk bisa merebut gelar juara disini. Hal itu memang cukup berat . Namun, saya menghadapinya dengan positive saja, dan meyakinkan diri sendiri untuk bisa tampil semaksimal mungkin. Mudah-mudahan target pelatih bisa terkabul disini. ” Tambahnya

 Di babak kedua besok, Eska akan menghadapi pemain asal PB.Bayu Kencana M Takhjul Arifin Billah yang sebelumnya mengalahkan Kaisar Akbar 21-17 23-21.

Sementara itu, unggulan pertama tunggal taruna putra I Putu Roy Danu Wiradharma (Semen Gersik), langsung melaju ke babak kedua karena dibabak pertama mendapatkan bye.

Laga panas mulai akan tersaji besok, Selasa (8/10). Karena beberapa  nomor dewasa akan dimulai besok seperti tunggal putra, di mana Alamsyah Yunus (Pertamina) yang merupakan unggulan pertama, akan mengawali pertandingan nomor dewasa dan akan menghadapi Gayus Elputra PB.SGS PLN. (*/)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com