Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marquez: Laguna Seca "New and Fun"!

Kompas.com - 21/07/2013, 02:22 WIB
Norma Gesita

Penulis

CALIFORNIA, KOMPAS.com - Marc Marquez adalah rookie di MotoGP. Artinya, balapan GP Amerika Serikat akhir pekan ini adalah pengalaman pertamanya membalap di Sirkuit Laguna Seca, yang memang tidak memainkan nomor lain di luar kelas primer.

Tapi apa yang dia lakukan di sirkuit yang seharusnya jadi lintasan tersulitnya tersebut, sungguh luar biasa. Pada pengalaman pertamanya memutari Laguna Seca secara penuh pada sesi latihan bebas pertama, Jumat (19/7/2013), dia mencatat waktu tercepat ketiga.

Sorenya, pebalap Spanyol ini membuat kejutan dengan mencatat waktu tercepat pada sesi latihan kedua, dengan 1 menit 22,040 detik. Kehebatan pebalap 20 tahun ini terus berlanjut. Pada sesi latihan bebas keempat, Sabtu (20/7/2013) pagi waktu setempat, Marquez mempertajam waktunya menjadi 1 menit 21,568 detik.

"Pada sesi latihan bebas pertama, yang paling penting adalah membalap dengan tenang dan santai, dan itulah yang saya lakukan," terang Marquez.

Menurut Marquez, kondisi lintasan yang dingin dan berkabut sempat menyulitkannya. "Pada menit-menit awal, saya sedikit stres saat membalap, karena banyak yang harus saya perhatikan," ucapnya.

"Ini lintasan yang benar-benar baru untuk saya, tapi sangat menyenangkan! Lintasannya sangat sempit dan pendek, dengan banyak lintasan yang bergelombang, butuh waktu untuk beradaptasi. Pada sesi latihan kedua, saya merasa lebih nyaman dan bisa menikmati membalap setelah menemukan kecepatan saya," ungkap Marquez.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com