Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marc Marquez Tetap Merendah

Kompas.com - 19/03/2013, 21:49 WIB

KOMPAS.com — Marc Marquez tak mau lupa diri setelah tampil impresif selama uji coba pra-musim, terutama saat tes privat di Circuit of the Americas, Austin, pekan lalu. Rookie MotoGP 2013 ini mengatakan, uji coba di Austin itu hanya sebuah "tipuan".

Marquez, yang naik ke kelas MotoGP setelah menjuarai Moto2 tahun lalu, memperlihatkan performa menjanjikan selama tiga hari uji coba di trek Amerika Serikat itu, karena selalu terdepan. Dia juga selalu bersaing di barisan depan saat dua uji coba resmi di Sepang bulan lalu, sehingga Nicky Hayden memprediksi dirinya bisa mengubah wajah MotoGP.

Akan tetapi, Marquez justru berusaha merendah dengan segala pujian dan apa yang telah diperlihatkannya tersebut. Pebalap berusia 19 tahun asal Spanyol ini mengatakan bahwa hasil uji coba bukanlah representasi dari apa yang akan terjadi di balapan sesungguhnya.

"Tiga hari itu sedikit samar dan nyatanya adalah bahwa semua orang akan lebih dekat bersama," ujar Marquez seperti dikutip dari Autosport, Selasa (19/3/2013).

"Tentu saja, hasil ini lebih bagus dibandingkan dengan yang saya harapkan. (Tetapi) Kami harus melihat kenyataannya dan tidak menyangka berlangsung begitu bagus."

"Pada akhirnya semua seri kejuaraan dunia merupakan tempat di mana para pebalap lain sudah pernah melaluinya selama bertahun-tahun, dengan motornya. Mereka berpengalaman dan memiliki dasar yang kuat.

"Bagi saya, ini semua akan baru."

Meskipun demikian, Marquez mengakui bahwa dia senang dengan kemampuannya beradaptasi di sirkuit Austin dan perkembangan pengetahuannya terhadap Honda RC213V.

"Di sebuah sirkuit baru seperti ini saya beradaptasi dengan baik, dan itu merupakan sebuah dorongan," ungkapnya.

"Di Austin saya sudah memahami motor ini sedikit lebih baik. Tanpa pengesetan dasar, anda harus bekerja lebih banyak lagi, dan walaupun ini lebih sulit bagi pebalap, pada akhirnya anda belajar lebih lagi dari itu.

"Saya mulai menikmatinya, saya agak asing (di atas motor). Masih ada beberapa momen ketika saya kaku, tetapi hal itu justru membuat saja menjadi lebih konsisten. Yang pasti, dalam sejumlah tes baru-baru ini saya mendapatkan banyak hal. Kami merencanakannya dengan baik."

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com