Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gara-gara Iseng, Justin Bieber Dibenci di Filipina

Kompas.com - 19/12/2012, 16:46 WIB

MANILA, KOMPAS.com — Bintang pop Justin Bieber memancing kemarahan di kalangan rakyat Filipina saat mengunggah foto yang "mengejek" kekalahan KO Manny Pacquiao.

Pacquiao dipukul jatuh ronde keenam oleh Juan Manuel Marquez saat keduanya bertemu di MGM Grand Arena, Las Vegas, Sabtu (8/12) lalu.

Dalam postingan-nya, Bieber memperlihatkan foto Pacquiao yang mencium kanvas tengah ditangisi oleh tokoh animasi Simba dalam kartun The Lion King. Ia menambahkan kutipan, "Dad, wake up," ("Ayah, bangun,") dalam foto tersebut, persis ketika Simba menangisi ayahnya, Mufasa, yang tewas terinjak kawanan hewan gnu, sejenis hewan bertanduk Afrika.

Para politisi Filipina meminta penyanyi asal Kanada tersebut untuk segera meminta maaf dengan alasan tindakannya merupakan penghinaan. Menurut para politisi ini, tindakan Bieber ini bukan hanya menghina pribadi Pacquiao, melainkan juga seluruh bangsa Filipina.

"Tuan Bieber seharusnya menyadari bahwa Yang Mulia (Manny) Pacquiao meraih semua prestasi melalui kerja keras serta kepercayaannya yang kuat terhadap Tuhan," kata para politisi tersebut. Mereka juga mengancam akan memboikot Bieber bila menolak minta maaf.

"Jika ia menolak (meminta maaf), ia harus dinyatakan persona non grata dan tidak diizinkan masuk negara ini kapan pun di masa mendatang."

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com