Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tes Sukses, Jules Bianchi Siap Terjun ke Formula 1

Kompas.com - 13/09/2012, 22:29 WIB

KOMPAS.com - Jules Bianchi merasa dirinya siap untuk melangkah ke level yang lebih tinggi lagi sebagai pebalap Formula 1. Pria berusia 23 tahun ini kian yakin, setelah menjalani pekan yang menyenangkan dalam uji coba di Magny-Cours minggu ini.

Pebalap asal Perancis ini sudah mencoba dua mobil sekaligus, yaitu Ferrari dan Force India dalam tes tersebut. Ini menjadi kesempatan bagus baginya untuk membuktikan diri bahwa dia layak ke F1 pada 2013.

Menjadi yang tercepat pada dua hari pembuka, Bianchi mengatakan bahwa dia sangat terkesan dengan kecepatan yang diperlihatkannya. Dia juga memperlihatkan bagaimana perkembangan kemampuannya untuk memahami mobil-mobil pada tahun ini.

Ketika ditanya apakah dirinya sudah siap untuk melangkah ke jenjang lebih tinggi, Bianchi menjawab: "Ya, saya merasa siap sekarang. Apalagi setelah tiga hari itu," ujarnya, Kamis (13/9/2012).

"Saya banyak berkembang (pekan ini) dan banyak belajar kemarin dengan Force India. Ini menjadi uji coba yang sangat menyenangkan."

Bukan rahasia lagi bila Bianchi masuk radar Force India. Dia masuk daftar kandidat tim tersebut pada musim depan apabila Nico Hulkenberg atau Paul di Resta memutuskan untuk pindah.

Pada hari terakhir uji coba tersebut, Kamis (13/9), cuaca tikda bersahabat. Meskipun demikian, Bianchi mengaku tetap senang dan itu merupakan momen yang positif karena dia bisa memahami ban basah.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com