Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pendekar Menangis di Makam Bruce Lee

Kompas.com - 12/04/2011, 15:20 WIB

SEATTLE, Kompas.com - Dan Hardy, seorang pendekar bela diri campuran (MMA) mengaku merasa tercekam saat berziarah ke makam Bruce Lee.

Hardy yang pernah berkarir di Ultimate Fighting Champiobnship (UFC) pekan lalu mengunjungi makam Bruce Lee di Seattle, washington. Nyatnya, pendekar berusia 28 tahun tersebut mengaku merasa terharu.

"Sejak lama saya ingin mengunjungi makam Bruce Lee," kata Hardy. "Namun setelah sampai di sini, saya merasakan sesuatu yang lain."

Bruce Lee dianggap sebagai pembawa bela diri kung fu ke tanah Amerika pada dekade 1960-an. ia kemudian berkarir dalam film-film laga sebelum meninggal dunia dalam usia 32 tahun pada 1973.

"Sebagai seorang yang hidupnya begitu singkat, ia telah memberikan banyak hal dalam hidupnya.  Apalagi ia bisa memberi inspirasi kepada orang-orang yang lahir jauh sesudah dirinya," ungkap Hardy.

"Saya berharap pada saatnya nanti akan memberi sesuatu, meski hanya sekeping dari apa yang ia berikan kepada perkembangan bela diri," lanjutnya.

Hardy mulai berlatih bela diri pada usia 6 tahun, meski pada awalnya ia hanya meniru tokoh film "Ninja Turtles." Setelah menguasai ilmu itu, ia kemudian banyak membaca tentang Bruce Lee dan apa yang legenda tersebut lakukan di masa hidupnya. "Ia memberi banyak hal," tambahnya. "saya kira kalau tidak ada dia, tidak akan ada para petarung-petarung seperti saat ini."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com