Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pacquiao Merasa Kehilangan Pekerjaan

Kompas.com - 10/11/2010, 12:55 WIB

DALLAS, Kompas.com - Pelatih tinju Freddie Roach mengaku persiapan petinjunya, Manny Pacquaio terganggu dengan jabatannya sebagai anggota Kongres.

Pacquiao,  petinju Filipina yang memiliki rekor bertarung 51-3-2 (38 KO) akan menghadapi petinju Meksiko, Antonio Margarito (38-6, 27 KO) dalam pertarungan di Stadium Cowboys, Texas, sabtu ini. Ini merupakan pertarungan perebutan gelar juara kelas welter WBA.

Di Filipina, Pacquiao memang memiliki beragam profesi. Selain petinju, ia juga dikenal sebagai penyanyi.  Tahun ini, ia terpilih sebagai anggota Kongres untuk daerah pemilihan di tanah kelahirannya.

Roach menganggap perangkapan profesi ini merepotkan petinjunya. "Hal-hal lain saya tidak peduli. Tetapi masalah (kongres) ini benar-benar menyita perhatiannya dan ia berusaha menjalankannya dengan sempurna," kata Roach yang pernah melatih petinju dunia lainnya seperti Oscar de La Hoya dan Mike Tyson.

Ia mengatakan suatu kali Pacquiao datang kepadanya dan mengaku indu dengan pekerjaannya. Roach mengatakan, "Manny bukannya (tinju) ini  pekerjaan kamu."  Menurut Roach, Pacquiao mengatakan," Bukan. Perkerjaan di Kongres."

Pacquiao kini berlatih di Wild Card Gym milik Roach yang terletak di Los Angeles.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com